

Madrasah Keluarga Indonesia
Madrasah Keluarga Indonesia (MAKANA) adalah sebuah startup pendidikan yang bergerak dalam bidang teknologi edukasi (edu-tech). Berbeda dengan startup pendidikan lainya, MAKANA lebih fokus pada tema-tema keluarga, seperti pernikahan, pasangan, dan pengasuhan.
Artikel Terbaru




Tes Minat Bakat
Layanan tes kepribadian dengan metode yang simple, akurat dan aplikatif.
SelengkapnyaProgram Kami
Kelas Pranikah
Ruang bagi para singelillah untuk belajar ilmu pranikah dan mempersiapkan pernikahan sakinah, mawaddah, warahmah.
Lihat KelasKelas Pasangan
Ruang bagi pasangan suami istri untuk belajar ilmu manajemen rumah tangga demi menghadirkan rumah tangga impian yang rukun dan bahagia.
Lihat KelasKelas Pengasuhan
Ruang bagi orangtua untuk belajar ilmu parenting dalam mendidik anak-anak yang saleh dan salehah.
Lihat KelasTim Madrasah Keluarga
Kami hadir dengan tim profesional di bidangnya
Mitra Kolaborasi
Mereka yang mendukung











